Informatika

 :


(1.) Perangkat keras komputer adalah semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan 

data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras

Contohnya:

1. Motherboard

Perangkat Keras Komputer

2. CPU atau Prosesor

perangkat keras komputer

3. RAM

4. Hard Disk

5. SSD

6. PC Cooler / Heatsink


(2.)  Perangkat lunak atau peranti lunak adalah istilah khusus untuk data yang diformat dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer.

Contohnnya:

1. Perangkat Lunak Pengolah Angka



2. Perangkat Lunak Pengolah Kata



3. Perangkat Lunak Sistem Operasi




4. Perangkat Lunak Pengolah Data





5. Perangkat Lunak Presentasi




6. Perangkat Lunak Browser





Komentar